Home / tulungagung

Kamis, 20 Januari 2022 - 22:23 WIB

Polemik dibalik pengisian Jabatan Perangkat Desa Suruhan Kidul

Suararepubliknews.com Tulungagung 20/01/2022,Pengisian Kekosongan Jabatan di desa Suruhan Kidul kecamatan Bandung menjadi polemik di masyarakat,pasal yang seharusnya ada tiga kekosongan jabatan namun yang hanya dua jabatan yang di lakukan penyaringan dan Penjaringan hingga terselengara ujian pada tanggal 30 Desember 2021

 

Hal tersebut di benarkan oleh Surani selaku ketua panitia Pelaksana,”Memang benar ada tiga jabatan perangkat yang kosong didesa,namun yang diselengarakan hanya Kepala dusun dan Kaur Keuangan,untuk Sekertaris desa masih Plt yang di rangkap oleh Dodik hadiwiyono selaku Kaur perencanaan.Teruntuk soal ujian yang diberikan pada peserta kami tidak tau apa materinya dan sama tidaknya antara Peserta Kasun dan peserta kaur keuangan”,jelas Surani

 

Sementara itu Setianto selaku kepala desa Suruhan kidul saat dikonfirmasi pada kamis (20/01/2022) keterkaitan penjaringan perangkat didesanya terkesan menyembunyikan sesuatu dan berbelit

 

“Kalua Sekdes sekarang Plt dari sini saja,dari jabatan apa saya tidak mau jawab”,terang Setianto sambil berjalan cepat

 

Disisi lain Handoko selaku Tkpd Dpmd Tulungagung menyayangkan dengan adanya penjaringan perangkat di desa Suruhan kidul yang harusnya Penjaringan Sekertaris Desa terlebih dahulu dari pada kasun ataupun perangkat lainnya

 

“Pengisian kekosongan jabatan merupakan kewenangan kepala desa,mengenai angaran dan lainnya merupakan kewenangan Desa.Terkait materi jumlah hingga bentuk soal biasanya panitia ada kerjasama dengan MOU dengan Universitas,jelas adalah wewenang Panitia.Jika di desa ada tiga kekosangan jabatan namun hanya di laksanakan dua mungkin ada hal – hal tertentu,namun Setidaknya yang harus dilaksanakan yakni Penjaringan Sekdes bukan malah perangkat lain,karena Sekdes lebih penting dari pada Kasun”.Tegasnya…..Yps/Kbt

Share :

Baca Juga

tulungagung

Penyerahan Bantuan Kapolres Tulungagung  untuk Renovasi Masjid Darussalam Dusun Jinggring

tulungagung

Oknum Kepala Desa di Tulungagung ‘Bawa warganya Indehoi dikamar Hotel’

tulungagung

11 Rumah Di Desa Tanggunggunung di Ungsikan terdampak Longsor

tulungagung

SMPN 3 Tulungagung Pilih Tema Kearifan Lokal Dalam Implementasi Kurikulum Merdeka

tulungagung

Pemdes Ngrejo Salurkan BLT DD 112 KPM bulan April

tulungagung

Pelatihan Tenaga Keamanan Satuan Linmas Desa Kresikan

tulungagung

Lagi – Lagi Salah Satu Dusun Di Desa Ngrejo Laksanakan Foging Mandiri

tulungagung

Peringatan HUT Bhayangkara Ke – 77 Wilayah Kecamatan Tanggunggunung

Contact Us