Home / Tak Berkategori

Rabu, 29 Januari 2025 - 11:11 WIB

Menyambut Perayaan Imlek Tahun 2025 : Calon Pengurus PW FRN DPC Kab.Tangerang Adakan Pertemuan

Tangerang – Sambut perayaan Imlek 2025, calon pengurus dan anggota FRN Kab.Tangerang mengadakan rapat dan kunjungan ke rumah calon ketua FRN Kab.Tangerang, Ferdyanto di Perumahan Cluster Griya Agung Residece Sepatan Kab.Tangerang Prov.Banten,Selasa ( 28/01/2025 ).

Tampak hadir para calon ; wakil Ketua Drs.Kasidin Harno, Sekertaris Bintang ,wakil sekertaris Fatah Hidayat S.Sos, Humas Alex Salembun dan Dikiy Renaldi.

Suasana semakin akrab ketika acara makan bersama yang di sugukan ibu Melly dan keluarga dengan makanan khas Imlek.

Fatah Hidayat selaku wakil sekertaris mengucapkan terimakasi atas suguhan hari ini.

“Kami mengucapkan terima kasih kepada ibu Melly dan Pak Yanto atas jamuannya,harapan kami kedepan kita bisa jalin silahtuhrahmi lebih baik lagi,bila kita nanti merayakan Idul Fitri kita kumpul di rumah saya dan bila Natal kita bisa kumpul di rumah bang Bintang” ucapnya Fatah Hidayat yang juga pimpinan Redaksi salah satu Media ternama di Tangerang.

Perlu di ketahui PW FRN ( Persatuan Wartawan Fast Respon Nusantara ) adalah salah satu organisasi wartawan di Indonesia yang bertujuan mengemban misi Tim Counter Opinion Polri, mengemban misi Binmas Polri, rencana PW FRN DPC Kab.Tangerang tanggal 22 Februari 2025 akan di lantik atau dikukuhkan.

Acara menyambut Imlek di rumah calon ketua Ferdyanto di tutup dengan foto bersama. ( Red )

Share :

Baca Juga

HUT Bhayangkara ke-78, Bupati Humbahas Harap Kolaborasi dan Sinergitas Terus Terjaga
Panglima TNI Pimpin Upacara Korps Kenkat 107 Orang Pati TNI
Tiga Tersangka Korupsi PT. Indofarma Tbk Ditahan, Dugaan Kerugian Negara Capai Rp 371 Miliar
Kapolda Maluku Tekankan Kelanjutan Tugas Harkamtibmas yang Kondusif kepada Wakapolda Baru
Pemdes Pakisrejo Berikan Sembako Kepada Warga GOLONG Yang Terdampak Bencana Alam
“Ngopi Aspirasi” Kapolsek Gempol Himbau Kamtibmas
Kapolres Lebak  Laksanakan Penanaman Pohon Secara Serentak di Desa Calungbungur
Polda Maluku Luncurkan Gerakan Sekolah Sehat di Kepulauan Tanimbar, Berikan Pemeriksaan Kesehatan kepada Siswa dan Guru

Contact Us