Home / Tak Berkategori

Jumat, 5 April 2024 - 22:38 WIB

Pemerintahan Desa Cipeundeuy Salurkan Bantuan Langsung Tunai BLT DD Tahap 1,2 & 3 Untuk 34 KPM.

Kepala Desa Cipeundeuy Feni Permatasari saat penyerahan bantuan BLT DD ke KPM 

Lebak,Suara Republik News.Com,- Pemerintahan Desa Cipeundeuy Kecamatan Malingping Kabupaten Lebak Banten Salurkan Bantuan Langsung Tunai untuk 34 KPM, Bertempat di Aula Kantor Desa Cipeundeuy, Jum’at (5/4/2023) Sore.

Hadir dalam acara tersebut Kepala Desa Cipeundeuy,BPD, Ekbangsos Kecamatan, Bhabinmas Polsek Malingping,dan prangkat desa beserta para keluarga penerima manfaat.

Dalam kesempatan itu Kepala Desa Cipeundeuy Feni Permatasari Mengatakan “untuk desa cipeundeuy ada 34 KPM yang menerima Bantuan dari BLT DD kita salurkan Tiga bulan sekaligus dengan jumlah Rp.900.000 untuk setiap KPM,” ucapnya.

“Alhamdulillah hari ini pemerintah desa Cipeundeuy telah merealisasikan BLT DD untuk tahun 2024  kepada 34 KPM semoga bisa bermanfaat dan bisa meringankan beban masyarakat apalagi ini tinggal menghitung hari mau lebaran,tak lupa saya Atas nama pemerintahan desa Cipeundeuy mengucapkan selamat hari raya Idul Fitri 1445H mohon maaf lahir dan batin, pungkasnya.

Sementara itu salah satu penerima manfaat  Warga kp cidangdang, Jai mengatakan “saya ucapkan banyak terimakasih kepada pemerintahan desa Cipeundeuy karena saya telah mendapatkan bantuan BLT DD dari pemerintah yang sangat membantu saya,” singkatnya.(IH)

 

Editor : Enjelina

Share :

Baca Juga

Simpatisan Tia Rahmania Diminta Tidak Terprovokasi.
Bupati Humbahas Ucapkan Terima Kasih Kepada Lions Clubs  International di Wisata Sipinsur
Daun Kelor: “Pohon Ajaib” dengan Segudang Manfaat untuk Kesehatan
Rabu Ceria atau Hujan Deras? Inilah Prakiraan Cuaca Menarik dari BMKG untuk 17 Juli 2024

TNI/Polri

Kapolri Apresiasi Pelaksanaan Operasi Ketupat 2025 Berjalan Lancar dan Aman
Personel Polresta Cirebon Raih Medali Emas Kejuaraan Karate Kapolda Cup
Prediksi Laga PSS Sleman vs Persib Bandung di Pekan Ke-13 Liga 1 Indonesia
Pangkoopsud Ii Serahkan Penghargaan Kepada Satuan Terbaik Dan Personel Berprestasi

Contact Us