Home / Tak Berkategori

Rabu, 23 Agustus 2023 - 21:43 WIB

Kapolres Lebak  Laksanakan Penanaman Pohon Secara Serentak di Desa Calungbungur

Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono, SIK  mengikuti Kegiatan Penanaman Pohon Secara Serentak   di Kampung Baru, Desa Calungbungur Kecamatan Sajira Kabupaten Lebak. Rabu (23/8/2023).

Lebak, Suararepubliknews.com – Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono, SIK  secara Virtual mengikuti Kegiatan Penanaman Pohon Secara Serentak   di Kampung Baru, Desa Calungbungur Kecamatan Sajira Kabupaten Lebak. Rabu (23/8/2023).

 

Kegiatan penanaman pohon  diseluruh Indonesia secara serentak  yang dilakukan secara virtual dan dipimpin langsung oleh Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo,M.Si dengan tema “Polri Lestarikan Negeri Penghijauan serentak”.

 

Hadir dalam  kegiatan tersebut Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono, S.I.K didampingi Wakapolres Lebak Kompol Arya Fitri Kurniawan, S.I.K., SH,  PJU Polres Lebak, Ketua Bhayangkari Cab. Lebak Ny. Detty Suyono dan Wakil Ketua Ketua Bhayangkari Cab. Lebak Ny. Adhelia Arya, Camat Sajira Sdr. Mulyana S.Pd, Kapolsek Sajira Akp Ade Lutfi, Danramil Sajira Kapten Inf. Alimanto,  Para tokoh Masyarakat, Para tokoh Agama, Staf Ds. Calungbungur dan Masyarakat Sekitar.

 

Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono, SIK mengatakan,

“Ya hari ini Polres Lebak dan Jajaran bersama Warga Masyarakat melaksanakan Penanaman 1000 Pohon secara serentak,” ujar Suyono.

 

“Penanaman pohon ini dalam rangka penghijauan guna menjaga penghijauan dan mencegah terjadinya polusi udara,” ungkapnya.

 

“Penghijauan juga berfungsi untuk mencegah terjadinya bencana alam seperti banjir dan tanah longsor,” lanjut Suyono.

“Mari bersama jaga udara kita dengan menanam pohon atau penghijauan dan cegah pembalakan liar di wilayah hutan,” tutupnya.

 

Sumber :Humas Polres Lebak

 

(Wan)

Share :

Baca Juga

MOBIL BOX YANG di MODIFIKSI Melansir SOLAR SUBSIDI dari  SPBU SPBU Nomor 34-11707  untuk Ditimbun
Tingkatkan Kemampuan Teritorial, Kodim 1710/Mimika Laksanakan Latnister
Berbagi Kasih di HUT ke-79 Komlekad: Pushubad dan Persit Kartika Chandra Kirana Sambangi Panti Werdha
Prediksi Inggris vs Republik Irlandia: Ambisi Promosi vs Pertaruhan Playoff di Wembley
Ketua DPRD Kota Cimahi Hadiri Rekapitulasi Pemilukada, Tegaskan Pentingnya Amanah Masyarakat
Gerilya Hj. Emma Dety Dadang Supriatna Dalam Bina Wilayah Tp. PKK Kab. Bandung
Sinergi Bea Cukai dan BNNP Gagalkan Penyelundupan 54,94 Kilogram Ganja di Bangka Barat

Maluku

Kapolda Maluku Apresiasi Karnaval Budaya Pukul Sapu Lidi di Mamala-Morela

Contact Us