Home / Tak Berkategori

Kamis, 17 Agustus 2023 - 07:44 WIB

Terus Melaju Untuk Indonesia Maju, Elemen Masyarakat Humbahas Dengarkan Pidato Presiden RI

DPRD Kabupaten Humbahas rapat paripurna dalam rangka HUT Republik Indonesia ke-78 tahun 2023, bertempat di ruang rapat Paripurna DPRD Kabupaten Humbahas, Rabu (16/8). 

 

Doloksanggul (Humbahas)  -DPRD Kabupaten Humbahas rapat paripurna dalam rangka HUT Republik Indonesia ke-78 tahun 2023, bertempat di ruang rapat Paripurna DPRD Kabupaten Humbahas, Rabu (16/8).

 

Paripurna itu dipimpin Ketua DPRD Humbahas Ramses Lumbangaol dan dihadiri  Wakil Bupati Humbahas Oloan Paniaran Nababan SH MH, Wakapolres Humbahas Kompol Briston Agus Muntecarlo Napitupulu, Pabung 0210/TU Mayor Ojak Simarmata, Kasi BB Kejari Humbahas Ilmi Akbar Lubis SH, Sekda Drs Tonny Sihombing MIP, para pimpinan OPD, Wakil Ketua TP PKK Ny Erma Oloan Paniaran Nababan, LVRI (Legiun Veteran Republik Indonesia) dan berbagai elemen masyarakat.

 

Dalam rapat paripurna itu, berbagai elemen masyarakat Kabupaten Humbahas hadir di gedung DPRD untuk mendengarkan Pidato Presiden RI pada sidang tahunan MPR RI dan sidang bersama DPR RI dan DPD RI tahun 2023.  Terus Melaju Untuk Indonesia Maju.

 

Dalam sidang tahunan MPR tahun 2023 ini, Presiden RI Ir Joko Widodo  mengenakan baju adat Suku Tanimbar dari Maluku. Suku Tanimbar adalah sekelompok etnis atau masyarakat asal Indonesia yang mendiami Kepulauan Tanimbar.  (Demak S)

Share :

Baca Juga

Sekjen MPR RI Tingkatkan Sinergi Lembaga Negara Melalui Forum Keprotokolan
Hutan Tower Bertebaran Di Kabupaten Tangerang, Bupati Tidak Bergeming
Jumlah Warga Mesir yang Meninggal Saat Ibadah Haji Meningkat, Kata Sumber
Buya Yahya Ungkap Waktu Terbaik untuk Mendapatkan Rezeki yang Berlimpah
Kapolsek Medan Tembung (Jhonson M Sitompul SH.MH) & Kanit Reskrim ( Jafri ), Tidak Melaksanakan Tugas & Fungsinya Sebagai Polri Presisi Dan Melanggar Kode Etik Polri, Menyalah Gunakan Wewenang.
Pekan Laudato SI dan Pekan Refleksi Keutuhan Ciptaan 2022
Bappeda Kabupaten Tangerang Gelar Rakoor Tingkatkan Standar Pelayanan Minimum
PJ. Bupati Aceh Barat Kunjungi Daerah Pelosok

Contact Us