Home / Tak Berkategori

Selasa, 3 Januari 2023 - 20:57 WIB

Hujan Deras Akibatkan Amblasnya Jalan Di Wilayah Pandeglang dan Lebak

Jalan di wilayah Pandeglang dan Lebak amblas diguyur hujan Selasa (03/01/2023).

Lebak,Suararepubliknews.-Hujan deras terus mengguyur dari malam sampai pagi hari,Mengakibatkan Longsor,dan Amblasnya jalan yang ada di wilayah Pandeglang dan Lebak,Seperti Amblasnya Jalan Dari Picung Menuju Munjul tepatnya di Kp Ciodeng,Desa Ciodeng Kecamatan Sindangresmi,Kabupaten Pandeglang.Sehingga Jalan tersebut sulit dilalui kendaraan Roda Empat.

Sama halnya di jalan Menuju Cileles-Gunungkencana Tepatnya Block Curahem,Badan jalan Tergerus Longsor,Kejadian ini terjadi tadi pagi sekira jam 8.00Wib.Selasa (03/01/2023).

Dari Vidio yang terlihat,akibat longsor akses jalan kendaraan yang akan melewati harus Exstra hati-hati terutama kendaraan berat lantaran longsoran tebing ditepi jalan masih berlanjut.sejumlahpersonil kepolisian sambil basah kuyup terus berusaha mengatur lalu lintas disekitar lokasi.

Sementara Camat Gunungkencana Firman Arif Menyatakan bahwa  bahu jalan di Block Curahem longsor terjadi sekira pukul 08.00 Wib hingga kini longsor terus terjadi dan berpotensi merusak konstruksi jalan yang menggunakan beton tersebut.

Hingga kini masih kami Pantau terus,jika semakin parah kemungkinan jalan akan kita tutup sementara karena bisa membahayakan pengguna jalan, Ucapnya.

(Wan)

Share :

Baca Juga

Bangladesh Bergolak: Jam Malam Ketat dan Perintah Tembak di Tempat Diterapkan
Ponpes Bani Ma’mun Kobak di Serang Diamuk Massa, Diduga Akibat Kasus Pencabulan
Saluran Air  Tersumbat Jalan Bersebelahan dengan Kec.Sindang Jaya Layakanya Dijadikan Balong  dan, Tempat Pembibitan Ikan.
Panen Raya dan Penanaman Padi Dukung Ketahanan Pangan Nasional di Bandung
Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Rutan Mapolda Jabar Berlangsung Lancar
Rekapitulasi Pilkada 2024 di Kecamatan Malingping: Transparan dan Kondusif
PORSADIN VI Kota Cilegon: Kemeriahan Ajang Kompetisi Olahraga dan Seni Antar Diniyah Takmiliyah di MDTA KS 2 Purwakarta, 12 Oktober 2024
Pelaksanaan Anev Operasi Patuh Salawaku 2023 di Ruangan Rapat Bag Ops Polres Pulau Buru

Contact Us