Home / Tak Berkategori

Kamis, 13 Oktober 2022 - 14:11 WIB

Satu Jembatan anjlok dan Jalan Desa Di Ciapus Putus,Aktivitas Warga Pun Terganggu.

Suara Republik News.Lebak- Intesitas Hujan Yang Cukup Tinggi Akhir-akhir Minggu ini Membuat Banjir di Mana-mana.Untuk Wilayah Kabupaten Lebak Provinsi Banten Sendiri terjadi Banjir di Lima Kecamatan Yaitu Cigemblong,Cilograng,Cibeber,Bayah dan Panggarangan.

Tak terkecuali Akibat Banjir Pun dirasakan juga Oleh Warga Desa Ciapus Kecamatan Cijaku,Kabupaten Lebak-Banten,Selasa 11/10/2022.

Dimana jembatan Penghubung Dua desa antara Desa Ciapus dan Desa Sukasenang Anjlok Dan Pondasi Penguat jembatan Ambrol diterjang arus Air Banjir Yang Kencang.

Jembatan Citogol ini Menghubungkan Dua Desa antara Desa Ciapus dengan Desa Sukasenang, Sekarang Kondisinya Sangat Memperihatinkan,Saya Takut apa bila terus dibiarkan Tanpa Perbaikan Bisa-bisa Ambruk juga.Kata  Ahmayudin Ketua RT 001/001,Kamis

13/10/2022.

Masih menurut Ahmayudin, Jembatan Citogol yang Rusak ini Merupakan Jalan Penghubung Desa Ciapus dengan desa Sukasenang  Satu- Satunya Yang Paling dekat Menuju Puskesmas,dan Kecamatan Cijaku, Ia pun Berharap untuk Pemerintah terkait Agar segera bisa Memperbaiki Jembatan Dan Jalan Poros Desa Yang Rusak Akibat Banjir,Pungkasnya.

(Iwan)

Share :

Baca Juga

Antusiasme Warga Desa Biru dalam Tabligh Akbar Memperingati HUT RI ke-79
Usai Upacara Hari Bhayangkara ke- 78 Kapolres Dan Forkopimda Lebak lepas Balon Udara.
Itwasum Polri Monitor dan Evaluasi Program Ketahanan Pangan Polda Maluku
Pemkab Muba Rapat Pembahasan Pengelolaan BMN
Robiah
VAKSIN KE 4 PERLUKAH ?
Sukses Digelar, Lomba Senam Anak Indonesia Hebat Tingkat SD Se-Kecamatan Cigemblong
Koordinasi Persiapan Trail Lokal Tulungagung,HUT Bhayangkara dan Pengalangan Dana Renovasi Masjid Darussalam

Contact Us