Home / Tak Berkategori

Minggu, 10 September 2023 - 22:36 WIB

Tak Ada Kordinasi Di Tambang Emas Ilegal,  Devi Mantan Kades Cibeber Bantah : Kami Hanya Membantu,Warga Yang Bergantung Ke Tambang Ilegal

Hasil  Tambang Emas Ilegal

Lebak,Suara Republik News.- Mantan Kepala Desa Cibeber  Kecamatan Cibeber,Kabupaten Lebak Banten, Devi membantah bahwa dirinya menerima kontribusi dari penambang ilegal itu salah besar justru saya yang memberikan kontribusi kepada rekan-rekan mitra dan para wartawan lokal lembaga dan saya selalu pasilitasi untuk ikut bekerja sama agar bisa membantu penambangan rakyat kecil,dan mereka menyetujui itu,saya pikir saya hanya sebatas membantu agar warga cibeber bisa menambang dengan nyaman.

 

Kontribusi kami dari penambang terasa langsung untuk di salurkan kepada anak yatim dan warga kurang mampu dari hasil kegiatan tersebut di tambah lagi dengan keadaan harga beras mahal membuat kami memilih jalan seperti ini.

 

“Diketahui, tambang tersebut merupakan lokasi yang benar-benar di butuhkan warga sekitar karna di wilayah kami mayoritas penambang emas ilegal,di tambah Keahlian masyarakat sangat minim di bidang lain, karena menambang hanya butuh fisik yang kuat dan tekad yang bulat.

 

“Devi mengatakan bahwa sekitar 80 persen warga Cibeber, memiliki mata pencaharian di lokasi tambang. Selama bertahun-tahun, mereka bergantung ke penambangan.

 

“Kalau ditutup, jelas warga kami kebingungan, karena terus terang saja,warga kecamatan Cibeber sangat bergantung ke lubang itu,” kata Devi.

 

Devi memaparkan bahwa sudah lama ditemukannya kandungan emas di kecamatan cibeber dan akhrinya warga terlibat di area penambangan.

 

Adanya tambang emas sebetulnya dapat meningkatkan ekonomi masyarakat. Pasalnya, sebelum menjadi penambang, mereka bekerja serabutan atau menjadi petani.

 

Meski demikian, nyatanya tambang yang ada di wilayah kami tersebut ilegal namun membuat berkah bagi keluarga mereka yang menambang.

 

Inilah yang menjadi pekerjaan bagi pemerintah kabupaten untuk memberikan lapangan Pekerjaan pada warga agar mereka tak terancam menjadi pengangguran.

 

“Ini jelas menjadi PR kami untuk menggerakkan ekonomi masyarakat Kami sangat susah kalau ditutup. Mudah-mudahan ada solusi dari pemerintah,” ucapnya.

 

(Wan)

Share :

Baca Juga

Apresiasi Untuk H.Aris Permono Sebagai Ketua KONI, Anggota DPRD Kota Cimahi  Enang Sahri Lukmansyah Berpesan” Tingkatkan Prestasi dan Jaga Nama Baik 
Polres Aceh Barat Ungkap kasus Narkotika jenis Ganja
Raja Kaiely,dan pemuda kaiely menolak koperasi milik Ucok Suamoleh mentah-mentah dari Negri kaiely.
Polresta Ambon Tangkap Terduga Pelaku Pembunuhan di Belakang Kota
Komang Menang Dalam Gugatan Lahan Melawan PT.Paramount Land
Salma Komikus Lulusan UNS Ikut Seleksi SIPSS Polri, Jago Bahasa Jepang
Polda Maluku Bangun Pos PAM Jelang Natal dan Tahun Baru untuk Kenyamanan Warga
Kampanye Paslon Gub-Wagub Maluku Nomor 02 di Lateri Berjalan Aman, Satgas OMP Salawaku Polda Maluku Siaga

Contact Us