Home / Tak Berkategori

Selasa, 25 Juli 2023 - 20:58 WIB

Kapolres Lebak Dampingi Wakapolda Banten Sambut Kunker KASAD  ke Lebak Gedong

Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono, SIK mendampingi Wakapolda Banten Brigjen Pol. H. M. Sabilul Alif, S.H, S.I.K, M.Si menyambut Kunjungan Kerja KSAD TNI Jenderal Dr. Dudung Abdurahman, SE,MM di Lapangan Kp. Lebak Sangka, Selasa (25/7/2023).

Lebak,Suara Republik News.-Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono, SIK mendampingi Wakapolda Banten Brigjen Pol. H. M. Sabilul Alif, S.H, S.I.K, M.Si menyambut Kunjungan Kerja KSAD TNI Jenderal Dr. Dudung Abdurahman, SE,MM di Lapangan Kp. Lebak Sangka, Desa Lebak Gedong, Kecamatan Lebak Gedong, Kabupaten Lebak. Selasa (25/7/2023).

Kunjungan KASAD TNI Jenderal Dr. Dudung Abdurahman, SE,MM , bersama Kepala Staf Kepresidenan Jenderal (purn) Moeldoko , Wamenkes Dante Saksono Harbuwono dan rombongan dalam rangka peresmian Fasilitas Penggunaan air bersih Program TNI AD Manunggal air tahun 2023 dan pencanangan percepatan pemulihan stunting.

Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono,SIK Melalui Kasihumas Polres Lebak mengatakan, ” Ya hari ini Bapak Kapolres Lebak mendampingi Bapak Wakapolda Banten menyambut Kunker Bapak KASAD TNI ke Wilayah kabupaten Lebak ,”ujar Amin.

“Penyambutan dilaksanakan di Areal Ponpes Latansa,dilanjutkan ke lokasi peresmian di Kampung Lebak Sangka,Desa Lebak Gedong,Kecamatan Lebak Gedong,Kabupaten Lebak,”ungkapnya.

“Kebersamaan ini merupakan wujud sinergitas TNI-Polri yang selalu bersinergi dan solid,” tukasnya.

Sumber :Humas Polres Lebak.

(Wan)

Share :

Baca Juga

Proyek Misterius di Percut Sei Tuan: Mengundang Polemik dan Ancaman bagi Warga
Desa Mulyo Rejo Ditetapkan sebagai Kampung Pancasila
Rakernas Apkasi XV, Dibuka Oleh Wapres RI Dan Dihadiri Oleh Bupati Humbahas
Bawaslu Kabupaten Buru Awasi Ketat Penetapan Daftar Pemilih Sementara untuk Pilkada Serentak 2024
Polda Maluku Ungkap Kasus TPPO di Masohi, Tiga Pelaku Diamankan
Camat Cigemblong Pimpin Sertijab  Pergantian Antar Waktu Kepala Desa Wangunjaya
Maesyal Rasyid: Wujudkan Tangerang Gemilang Melalui Bedah Rumah dan Sanitasi Pesantren di Desa Bunar
Tambahan Anggaran Kemendikbudristek: Fokus pada Kesejahteraan Guru, Dosen, dan Penguatan Infrastruktur Perguruan Tinggi

Contact Us