Home / tulungagung

Kamis, 9 Desember 2021 - 06:31 WIB

Pembinaan Karangtaruna Himpunan Pemuda Ngrejo Bersatu

Suararepubliknews.Com Tulungagung 08/12/2021,,Karangtaruna merupakan organisasi sosial kemasyarakatan sebagai wadah dan sarana pengembagan setiap anggota masyarakat yang tumbuh berkembang atas dasar kesadaran serta bertangung jawab sosial dari,oleh,untuk masyarakat terutama generasi muda di wilayah desa (kelurahan) utamanya bergerak dibidang usaha kesejahteraan sosial.

Ada berbagai tupoksi yang harus dimengerti didalam Karangtaruna,diantaranya Anggota,Tujuan,Kedudukan,Fungsi,KepengurusanDemi terwujudnya Karangtaruna yang maju,rukun,dan berpedoman dengan Undang – Undang serta kebinekaan,Maka Pemerintah Desa Ngrejo Kecamatan Tanggunggunung pada hari Rabu (08/12/2021) mengelar Pembinaan Karangtaruna yang pesertanya dari Himpunan Pemuda Pemudi Desa Ngrejo

Hadir dalam kegiatan Meliputi Forum Kepengurusan Karangtaruna Kabupaten (FKKK) Tulungagung sebagai Narasumber,Ketua Karangtaruna Kecamatan Tanggunggunung,Kepala desa serta seluruh staf desa Ngrejo,Babinsa Babinkamtibmas Desa Ngrejo,Ketua karangtaruna desa Ngrejo,Hipunan Pemuda pemudi desa Ngrejo.

“Yang pasti kegian ini bertujuan supaya Pemuda desa Ngrejo yang tergabung dalam Karangtaruna mengerti apa tugas dan fungsi Karangtaruna,serta memiliki tanggungjawab didalam kemasyarakatan dalam membangun,menjaga,memajukan desanya”.Tegas Sujarwo selaku kepala desa…..Yps/Kbt

Share :

Baca Juga

tulungagung

Siswa Siswi SMPN 01 Tanggunggunung Gelar Bagi Takjil

tulungagung

Dayak Kreasi SER OKE BULU AJI Turut Serta Meriahkan Pekan Raya Exspo UMKM 2023

tulungagung

LPKP2HI dan Masyarakat Dambakan Tulungagung Bersih Dari Korupsi,Tumpuhkan Harapan ke KPK

tulungagung

Musdes Fasilitasi Pendaftaran Badan Hukum Bumdes ‘Arta Bumi Pertiwi’ Desa Ngepoh

tulungagung

Caleg PSI dan Relawan Prabowo Gibran,Salurkan Air Bersih Gratis Ke Wilayah Tulungagung Selatan

tulungagung

Bantuan Sembako Dari PSHT,Untuk Warga Terdapat Tanah Gerak

tulungagung

Musrenbang Kecamatan Tanggunggunung Menyepakati Dan Membahas Usulan Pembangunan

tulungagung

Warga Suarakan Ali Amirrudin Kades Aryo Jeding ‘Dilengserkan’

Contact Us