Home / Tak Berkategori

Jumat, 18 Maret 2022 - 20:52 WIB

Kecamatan Neglasari Adakan Pasar Murah Bersama Bulog Dan Dinas Perdagangan Dan Koperasi Kota Tangerang

Suararepubliknews, Kota Tangerang – Dalam Rangka Menjelang Bulan Suci Ramadhan Pemerintah Kota Tangerang melakukan Bazar Murah di setiap Kecamatan yang Ada di KotaTangerang Guna meringankan kebutuhan masyarakat kota tangerang

Kegiatan Bazar murah yang di laksanakan di kantor kecamatan Neglasari pada hari Jumat,18/03/2022

Kasi Ekbang Kecamatan Neglasari, Muhamad Suki yang mewakili Camat Neglasari,Sanny Tubagus mengatakan bahwa, Kegiatan hari ini yang di laksanakan Pas jadwal dari kecamatan Neglasari Untuk melaksanakan Bazar Murah ini,

“Adapun Sembako yang di salurkan yaitu,Minyak Goreng,Gula,tepung terigu,Daging,beras, dan kegiatan ini di selenggarakan dari Bulog bekerjasama dengan Dinas Koperasi dan UMKM Kota Tangerang, Kebetulan Ini giliran kecamatan Neglasari untuk 7 Kelurahan yang ada di kecamatan Neglasari,

Lanjut Suki, Kasie Ekbang Kecamatan Neglasari, Untuk Warga Yang ber-KTP Neglasari, kenapa harus ber KTP Neglasari, dikarenakan stok Terbatas dan di utamakan Warga Neglasari terlebih dahulu…untuk menghindari kerumunan kami membagi waktu untuk setiap kelurahan,

Dan saya berharap kegiatan Bazar murah ini, dalam menjelang Bulan suci Ramadhan ini dapat membantu warga dari sisi harga biar terjangkau,” Ujar Suki, Kasie Ekbang Kecamatan Neglasari.

“Sementara itu Warga mengatakan,Ya saya sangat terbantu dengan adanya Bazar murah ini karna dari harganyapun terjangkau,semoga pemerintah Kota Tangerang kedepannya bisa memberikan yang terbaik buat masyarakat Kota Tangerang.

Kami Dari jajaran Kecamatan Neglasari mengucapkan, banyak terimakasih kepada Walikota dan Wakil Walikota Tangerang, Bulog, Dinas Perdagangan dan Koperasi UMKM Kota
Tangerang karna masyarakat Neglasari yang mendapatkan Sembako murah sangat terbantu sekali dari harga.
(Margareth)

Share :

Baca Juga

Tangerang Raya

Gebyuran Karang Timur Gelar Turnamen Sachrudin Club U-45 se-Kota Tangerang Sambut HUT RI ke-80
Prediksi Bulgaria vs Irlandia Utara: Bentrokan Sengit di Grup C3 UEFA Nations League
Kapolres dan Dandim 1506 Buru Bubarkan Massa dengan Pendekatan Humanis
Manfaat Luar Biasa Telur Rebus untuk Kesehatan Wanita

Tulungagung

Bimtek Penguatan Satuan Pendidikan Ramah Anak Oleh Dinas Pendidikan Kabupaten Tulungagung
PKK Kabupaten Serang Berperan Aktif dalam Penurunan Stunting
Kualitas Udara Jakarta Masuk Kategori Tidak Sehat, Peringkat Kedua Terburuk di Dunia pada Senin Pagi
Yuriko Koike Terpilih Kembali Sebagai Gubernur Tokyo untuk Masa Jabatan Ketiga

Contact Us