Home / Buru

Jumat, 26 November 2021 - 23:59 WIB

Polda Maluku  Berjajnji Akan Mengambil Tindakan Tegas Terhadap Pelaku Rendaman.

Maluku SuaraRepublikNews.com.-Ketua LSM Ucok Soamole bersama Tokoh Adat Soar Pito,Soar Pa Menghadap Kapolda Maluku guna meminta agar menyisir rendaman di kali Anahoni dapat di tindak tegas para pelaku rendaman di seputaran desa persiapan Wamsaid dan Anahoni.(26/11/2021)

 

Ketua LSM.Kabupaten Buru yang akrabnya sering di sapa Ucok Soamole dan kepala Soa Dava  Kasim Belen, meminta dengan tegas agar Polda Maluku mengambil ketegasan terhadap para pelaku perusak lingkungan jenis rendaman yang di lakukan oleh cukong-cukong liar yang tidak bertanggung jawab atas ruraknya Lingkungan di kali Anahoni dan sekitarnya.

 

Ucok dan tokoh adat soar Pito soar Pa disambut baik Oleh Kapolda Maluku di diruang kerjanya. Disela sela pertemuan tersebut Kapolda Maluku irjen Pol Drs Refdi Andri M.Si dengan tegas mengatakan bahwa dalam waktu dekat beliau akan lakukan penyisiran dan penindakan hukum karena persoalan ini kalau dibiarkan akan merusak lingkungan tandasnya

 

Terkait bebas dan  beredaranya bahan kimia B3 ini dapat mengancam sekitar lingkungan  kali Anahoni. Beliau berjanji dalam waktu dekat ini  akan menurunkan timnya untuk lakukan pembersihan “jelas Kapolda Maluku.

 

Lanjutnya-Kapolda Maluku Irjen Pol Drs Refdi Andri.M.Si yang di dampingi oleh Dirkrimsus, Dir Intelkam, Dir OPS, Kabag Humas Polda Maluku menanggapi laporan tersebut  dan beliau berjajnji akan mengambil tindakan tegas terhadap para pelaku kegiatan perendaman tersebut tambanya.

 

Jurnal Maluku.(iw)

Share :

Baca Juga

Buru

Letakan Batu Pertama Barak Dalmas Polda Maluku, Kapolda: Semoga Dapat Meningkatkan Kinerja Personel untuk Masyarakat

Buru

Nasionalisme Masyarakat Maluku Meningkat, Kapolda : Tingkatkan Cinta Tanah Air Dan Jaga Maluku

Buru

Polda Maluku Gencarkan Edukasi ke Masyarakat Nelayan Jelang Pilkada 2024 untuk Mewujudkan Pemilu yang Aman dan Damai

Buru

Jokowi Apresiasi Pembebasan Pilot Susi Air: Proses Negosiasi Panjang Tanpa Tindakan Represif

Buru

Memperingati Hari Lahir Pancasila Kapolres Pulau Buru Pimpin Upacara yang di Lapangan Apel Polres P. Buru

Buru

BASALAMAH : Pertumbuhan Ekonomi Maluku Capai 5,96%

Buru

Wakapolri Pimpin Upacara Pelepasan Kontingen Garuda Bhayangkara: Misi Perdamaian PBB ke Afrika Tengah Siap Dilaksanakan

Buru

Kapolres Pulau Buru  Rutin dalam Peninjau Arus Balik Pasca Lebaran Idul Fitri 1444h di Kabupaten Buru

Contact Us