Home / tulungagung

Kamis, 7 April 2022 - 22:05 WIB

Ismiati Resmi Dilantik Sebagai PAW Kades Pojok

Suararepubliknews.com – Tulungagung 07/04/2022,,Pemilihan Pergantian Antar Waktu Kepala desa Pojok (PAW) kecamatan Campurdarat yang dilaksanakan pada Tanggal 17 maret 2022 yang di menangkan Oleh Ismiati dengan nilai 48 dari total keseluruhan jiwa pemilih sebanyak 78 hak suara

Memindak lanjuti hal tersebut maka Pemerintah Desa Pojok pada hari kamis (07/04) mengelar Pelantikan Paw Kades Pojok

Hadir dalam kegiatan meliputi DPMD,Muspika Kecamatan Campurdarat,Babinsa Babinkamtibmas Desa Pojok,Bpd,Lpm,seluruh perangkat Desa hingga Tokoh masyarakat

Ismiati selaku Terlatik dalam sambutannya mengharapkan peran serta Seluruh elemen masyarakat dalam memajukan Desa Pojok

“Terimakasih atas Kepercayaan masyarakat desa pojok yang memberikan amanah ini kepada saya,Semoga dengan terlantiknya saya sebagai Kades Pojok dapat memajukan desa pojok,dan mohon untuk kerjasamanya kepada seluruh elemen masyarakat khususnya Perangkat Desa Pojok jangan sungkan atau rikuh jika ada yang kurang pas atas diri saya dalam memimpin nantinya harap di tegur dan tolong suportnya Karena saya juga masih Baru dengan

Share :

Baca Juga

tulungagung

Turba 18 Satkorcab Ansor Banser Di Bumi Pendekar Tulungagung Selatan

tulungagung

Penghijauan Sepanjang Jalan Bersama Pemdes Pakisrejo dan Beberapa Komunitas

tulungagung

Meylisa Azaara dan Keluarga Bantu Pembangunan Mushola Al-Ikhlas

tulungagung

Lestarikan Adat Budaya, Lintas Masyarakat beserta Petani Desa Pojok Gelar GENDURI ULUR – ULUR Jelang Panen Raya

tulungagung

Upaya Menjaga Kebersihan Lingkungan Pemdes Sihonongan Kecamatan Paranginan Lakukan Bakti Rutin

tulungagung

Potensi Desa,KKN IAIN Tulungagung Kunjungi Pembuatan Jajanan ‘Mekar Jaya’ Di Desa Pakisrejo

tulungagung

PJ Bupati Tulungagung Hanya Untuk Orang Elit,Mahasiswa Lakukan Demo

tulungagung

Muspika Dan Kades Hadiri Pelepasan PAUD tahun Pelajaran 2024 Kecamatan Tanggunggunung

Contact Us