Home / Nias

Minggu, 15 Oktober 2023 - 21:49 WIB

Komite UPTD SMP Negeri 1 Gunungsitoli Selenggarakan Pelatihan Pemanfaatan Labor Bagi Guru Mapel IPA

Peserta sedang melakukan pelatihan Pemanfaatan Labor Bagi Guru mafel IPA, Sabtu, 14 Oktober 2023.

Suara Republik News, Gunungsitoli, , Pukul 14.30 WIB, Jalan Karet No 34, Gunungsitoli. Pelatihan tersebut merupakan program komite UPTD SMP NEGERI 1 GUNUNGAITOLI yang telah direncanakan sebelumnya dan baru terlaksana pada bulan Oktober 2023. Pelatihan dilaksanakan selama 3 hari mulai pada tanggal 12 Oktober dan berakhir 14 Oktober 2023.

Sebelum kegiatan dimulai maka dilaksanakan pembukaan secara resmi oleh Kepala UPTD SMP NEGERI 1 GUNUNGSITOLI bapak Ikhtiar Mendrofa S.Pd, pada acara pembukaan di hadiri oleh Kepala sekolah UPTD SMP NEGERI 1 GUNUNGSITOLI, pengurus Komite, Peserta pelatihan, Instruktur  dan beberapa guru.

para peserta pelatihan Komite UPTD SMP Negeri 1 Gunungsitoli Selenggarakan Pelatihan Pemanfaatan Labor Bagi Guru mafel IPA

Salah seorang peserta pelatihan bapak  Yamoarota S.Pd menyampaikan bahwa selama ini LAP IPA tidak berfungsi sebagaimana mestinya dan berharap melalui kegiatan ini LAP IPA ke depan dapat di fungsikan dengan membenahi fasilitas dan bahan yang digunakan oleh peserta didik dalam  Melakukan kegiatan  praktek, salah satu kendala yaitu air belum mengalir di LAP padahal dalam. Melakukan kegiatan praktek  air sangat penting.

Instruktur Muliati Telaumbanua S.Pd menyampaikan  bahwa tujuan  pelatihan ini adalah untuk membuktikan hukum MENDEL ( rasio fenotip dan genotip yang dihasilkan dari persilangan MONOHIBRID) ia menyampaikan bahwa kegiatan  telah berlangsung dengan lancar dan berharap bahwa setelah pelatihan ini LAP UPTD SMP NEGERI 1 GUNUNGSITOLI dapat difungsikan sebagai sarana pelatihan bagi peserta didik.

Sekretaris Komite UPTD SMP NEGERI 1 GUNUNGSITOLI bapak Erdianto Hulu, SE, M.Sc berharap setelah pelatihan selesai maka diharapkan LAP IPA UPTD SMP NEGERI 1 GUNUNGSITOLI dapat aktif kembali dan sekolah terus berbenah sehingga pemanfaatan LAP IPA bisa maksimal, pelatihan seperti ini kiranya terus di galakkan oleh KOMITE dan sekolah tuturnya mengakhiri.

Baca Juga  Dengan Cepat Propam Polda Menindaklanjuti Laporan Masyarakat Terkait Briptu J

TIM.

 

Share :

Baca Juga

Nias

Banteng Muda Indonesia Kota Gunungsitoli & PAC se-Kecamatan Gunungsitoli Resmi Dilantik Dan Siap Berkibar

Nias

Anak DPO, bapak Terdakwa di Pengadilan Negeri Gunungsitoli.

Nias

DINAS PENDIDIKAN NIAS SELATAN AKAN MENINDAK TEGAS OKNUM PLT KASEK SDN 071213 HILINA’A  GOMO  YANG TIDAK TURAN.

Nias

POLRES NIAS MENETAPKAN DPO FRANS CANDRA ZILIWU.

Nias

KORDA PEMUDA DEMOKRAT INDONESIA DAN PCNU KOTA GUNUNGSITOLI BERSAMA WIRATAMA HULU GELAR BUKA PUASA BERSAMA SERTA PENYANYUNAN ANAK YATIM.

Nias

Dalam Rangka Perayaan HUT Partai Demokrat Ke 21, DPC Partai Demokrat Kota Gunungsitoli Menggelar Penutupan Turnamen Volly AHY CUP 2022

Nias

Pemkot Gunungsitoli  Dimotori  Dinas P5a  dan Perlindungan Anak Melaksanakan Kegiatan Koordinasi dan Sinkronisasi Pencegahan  Kekerasan terhadap Anak

Nias

Pelaksanaan Kick Off Dan Konsultasi Publik I Penyusunan KLHS RTRW Kab. Nias Barat Tahun 2022

Contact Us