Home / Tak Berkategori

Selasa, 6 September 2022 - 15:07 WIB

Membangun Sinergitas Media dengan Pemerintah Daerah Kabupaten Buru.

Maluku(Pulau Buru.SuaraRepublikNews.co.-Guna membangun sinergitas antara Media dengan Pemerintah Daerah Kabupaten Buru, Dewan Pimpinan Daerah Perkumpulan Wartawan Media Online Indonesia (PW MOI) Kabupaten Buru melakukan silaturahmi dengan Bupati Buru yang digelar diruang Kerjanya Kantor Bupati Buru jalan Danau Rana Namlea Senin (05/9/2022). pukul 17.10, wit
 
Kedatangan perwakilan 17 media yang tergabung dalam DPD PWMOI Kabupaten Buru ini disambut langsung oleh Bupati Buru DR. Djalaluddin Salampessy, M.Si diruang kerjanya Kantor Bupati Buru
 
Silatturahmi tersebut dipimpin langsung oleh ketua Dewan Pimpinan Daerah PWMOI Kabupaten Buru, Nikolaus Nurlatu didampingi Sekretaris Ferdian Fatah dan Bendahara Nuryani Bessy DPD PWMOI Kabupaten Buru.

Selain itu turut hadir pula Ketua Panitia Pelantikan DPD PWMOI Kabupaten Buru Tamrin Hehanussa, beserta 17 Media Online, cetak, dan elektronik yang tergabung dalam Wadah Organisasi Pers Perkumpulan Wartawan Media Online Indonesia Kabupaten Buru

Dalam Silaturahmi itu Ketua DPD PWMOI Kabupaten Buru Nico Nurlatu menyampaikan, ucapan terima kasih sebelumnya untuk Bupati Buru DR. Djalaluddin Salampessy, M.Si yang telah meluangkan waktu dapat menerima Pengurus DPD PWMOI Kabupaten Buru.Ucap Ketua DPD PWMOI Buru

Lanjut Nurlatu, tujuan silaturahmi ini, untuk membangun sinergitas antara DPD PWMOI Kabupaten Buru dengan Pemerintah Daerah Kabupaten Buru yang kita cintai Bumi Bupolo

Nurlatu tambahkan, Peremintaan kesediaan Bupati Buru hadir menyampaikan sambutan saat Acara Pelantikan DPD PWMOI Buru oleh DPP PWMOI Jakarta pada tanggal 28 September 2022 di Aula Kantor Bupati Buru

Hal ini Sangat mendapat tanggapan positif Bupati Buru Djalaluddin Salampessy, untuk hadir dalam acara pelantikan tersebut dan Pemda Buru akan mendukung dan siap bersinergi dengan DPD PWMOI Kabupaten Buru dalam memajukan Pembangunan Daerah

Selain itu Nurlatu secara singkat memparkan Program Visi Misi PWMOI sebagai wadah berkumpul dan berserikat para wartawan media online, yang profesional, kritis dan konstruktif serta berperan aktif dalam mendukung pembangunan disegala bidang

Menjadi mitra strategis profesional dengan pemerintah, badan usaha milik Negara dan Swasta guna memperkuat Persatuan dan Kesatuan Kebhinekaan NKRI.

Berdasarkan Pancasila dan Undang Undang Dasar 1945, serta turut Memerangi Penyebaran Hoaks, Radikalisme dan Intoleransi dalam membangun bangsa. Papar Nurlatu

Pada Kesempatan yang sama Ketus Panitia Pelaksana Pelantikan DPD PWMOI Kabupaten Buru menyampaikan pula terima kasih kepada Bupati Buru sekaligus menyerahkan Proposal Mini kepada Bupati Buru

Dalam rangka mendukung acara Pelantikan Pengurus DPD PWMOI Kabupaten Buru tentu membutukan kerjasama yang baik demi terlaksana dan suksesnya acara dimaksud. Tandas Ketua Panitia Tamrin Hehanussa (nn)

Share :

Baca Juga

Masyarakat Adat Baduy Ajukan Perpanjangan Waktu Pencoblosan Pilkada 2024
Edarkan Obat Terlarang, Polsek Jatiuwung Amankan Penjaga Toko Kosmetik
Lapas Pemuda Kelas IIA Tangerang bersama Disdukcapil Kota Tangerang  Validasi dan Pemutakhiran Data NIK WBP
Majelis Senat Filipina Perintahkan Penangkapan Walikota yang Diduga Terlibat Sindikat Kriminal Tiongkok
SMKN 3 Cilegon, Bangun Anak Didik Berpestasi Bersaing di Nasional
Pemilihan RT Kampung Babakan Jaha Secara Demokrasi Cukup Meriah
Polresta Cirebon Gelar Jumat Curhat di Masjid Kramat Al Karomah Depok
Polda Banten Olah TKP Dan Periksa 17 Saksi Terkait Kasus Bau Menyengat yang Diduga Dari Kegiatan PT Chandra

Contact Us