Home / tulungagung

Rabu, 23 Agustus 2023 - 20:51 WIB

Sedotan Pasir Marak Beroperasi di Wilayah Kabupaten Tulungagung, Diduga APH Tutup Mata dan Terima Upeti

Areal sedotan Pasir sedang beroperasi di Wilayah Kabupaten Tulungagung.

Tulungagung, Suararepubliknews.com – Tambang ilegal marak beroperasi di wilayah Kabupaten Tulungagung,salah satunya Sedotan Pasir yang berada didesa Sambirobyong kecamatan Sumbergempol Kabupaten Tulungagung Jawa Timur, 23/08/2023.

 

Menurut beberapa sumber informasi dari warga sekitar Sedotan Pasir tersebut adalah milik SG warga Dusun Sambirejo desa Sambirobyong

 

“Tambang itu miliknya pak SG,sudah dua minggu ini beroperasi.Harga dalam setiap Dam Truk antara Rp.850.000,00 (Delapan ratus Lima Puluh ribu rupiah) hingga Rp.900.000,00 (Sembilan ratus ribu rupiah) dengan portal jalan Rp.30.000,00 (Tiga puluh ribu rupiah).Untuk aparat kami kurang tau seperti apa,akan tetapi mana mungkin mereka tidak mengetahui adanya Sedotan Pasir di wilayah sini”, jelas LM warga yang Engan di sebut namanya

 

Sementara itu Akp Guruh yang merupakan Kapolsek Sumbergempol  saat di konfirmasi terkait Sedotan Pasir di wilayahnya mengatakan belum mengetahui terkait hal tersebut

 

“Saya malah belum tau terkait hal tersebut,baru tau dari kamu mas.Coba nanti saya tanyakan kepada Bhabinkamtibmas setempat,dan akan kami kroscek”,Tegasnya…Kbt

 

Share :

Baca Juga

tulungagung

Inspektorat Tulungagung Ikuti Arahan Dinas Pendidikan Saat Lakukan Audit

tulungagung

Bendahara Desa Pakisrejo Berniat Membayar Uang Pengadaan Kambing,namun Ditolak TPK

tulungagung

Diduga Oknum Jendral Backingi Galian C di Tulungagung disinyalir Ilegal

tulungagung

Peringatan HUT Kartar ke 63 Karang Taruna Kersikan Manunggal

tulungagung

Suami Kerja Sebagai Sopir,Diduga Istri Selingkuh dan Nikah Lagi

tulungagung

Sosialisasi Kawasan Ekosistem Essensial (KEE) Desa Jenglungharjo Oleh DLH Kabupaten Tulungagung dan Dinas Terkait

tulungagung

Kekeringan Melanda Tulungagung: Upaya Bersama untuk Mengatasi Krisis Air Bersih

tulungagung

Pembinaan Karangtaruna Himpunan Pemuda Ngrejo Bersatu

Contact Us